Suami Siti Badriah Salat Pakai Singlet, Banjir Kritik Pedas Netizen

Siti Badriah
Siti Badriah (Foto : Instagram @sitibadriahh)

Meskipun tangan bukan menjadi salah satu bagian aurat yang harus ditutup laki-laki, warganet menilai bahwa kerapian saat beribadah menghadap Allah SWT adalah hal yang perlu diperhatikan.

“Maaf salatnya kok pakai tangan buntung,” komentar seorang warganet.

“Menghadap Allah juga ada tata kramanya nggak sembarangan meskipun ya sah-sah saja karena dia menutup aurat,” tulis warganet lainnya.

“Itu gunanya kita ngaji dari kecil, biar tau syarat dan rukun salat,” ujar warganet.

“Menghadap bos di kantor aja diwajibkan berpakaian sopan, rapi, dan bersih apalagi ini menghadap Allah untuk beribadah,” tambah warganet.

Youtube ANTV