Waspada! Potensi Tanah Longsor di DKI Jakarta Bertambah Menjadi 21 Lokasi

Potensi Tanah Longsor di DKI Jakarta Bertambah Menjadi 21 Lokasi
Potensi Tanah Longsor di DKI Jakarta Bertambah Menjadi 21 Lokasi (Foto : Instagram)

Adapun tambahan potensi rawan longsor jika dibandingkan bulan lalu yang mencapai 15 lokasi itu, yakni Kembangan di Jakarta Barat dan Jakarta Timur di Ciracas, Makasar, Duren Sawit, Jatinegara dan Cipayung.

Pada zona menengah dapat terjadi gerakan tanah jika curah hujan di atas normal, terutama pada daerah yang berbatasan dengan lembah sungai, gawir, tebing jalan atau jika lereng mengalami gangguan.