Polemik Iuran BPJS, Arisan Kuburan dan Potongan Syair Kembang Pete

Polemik Iuran BPJS
Polemik Iuran BPJS (Foto : )
Kalau di antara kita jatuh sakit, 
Lebih baik tak usah ke dokter, Sebab ongkos dokter di sini, Terkait di awan tinggi.
Potongan syair lagu Kembang Pete ini  mungkin tak relevan lagi bagi peserta BPJS yang mau berobat. Sebab Ongkos dokter sudah ditanggung negara.  Sebaliknya, banyak dokter mengeluh karena mereka menerima upah sangat murah, seperti kerja rodi di zaman penjajahan seperti yang ditulis dokter Mariya Mubarika. " Saya (dokter) juga orang pertama paling rugi di era BPJS, kerja rodi, dan penuh tekanan... ," tulis dokter Mariya di akun twitternya beberapa hari lalu.[caption id="attachment_247144" align="alignnone" width="900"] Jangan Boikot BPJS