Sapa Warga Papua, Mensos Risma Tekankan Pentingnya Membangun Kualitas SDM

Sapa Warga Papua, Mensos Risma Tekankan Pentingnya Membangun Kualitas SDM (Foto Humas Kemensos)
Sapa Warga Papua, Mensos Risma Tekankan Pentingnya Membangun Kualitas SDM (Foto Humas Kemensos) (Foto : )
Pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) memberikan perhatian penuh terhadap pembangunan masyarakat Papua.
Hari ini, Sabtu (7/8/2021), Mensos melakukan lawatan ke Papua, untuk menyalurkan bantuan logistik kepada masyarakat terdampak bencana, juga memperkuat pemberdayaan ekonomi, dan pembangunan sumber daya manusia (SDM).Mengawali lawatannya ke Bumi Cendrawasih, Mensos menemui pengungsi korban banjir bandang Sentani tahun 2019 di Posko Pengungsi Palomo, Sentani.[caption id="attachment_485066" align="aligncenter" width="900"]
Mensos Tri Rismaharini saat berdialog dengan warga Papua di Pengungisan (Foto Humas Kemensos) Mensos Tri Rismaharini saat berdialog dengan warga Papua di Pengungisan (Foto Humas Kemensos)[/caption]Di hadapan anak-anak yang menunggunya di tenda, Mensos berbincang dan menghibur dengan membacakan cerita.[caption id="attachment_485067" align="aligncenter" width="900"] Mensos Tri Rismaharini saat berdialog dengan warga dan anak-anak Papua (Foto Humas Kemensos) Mensos Tri Rismaharini saat berdialog dengan warga dan anak-anak Papua (Foto Humas Kemensos)[/caption]Usai bercerita, Mensos melontarkan beberapa pertanyaan dan dijawab dengan tangkas oleh anak-anak.Dalam kesempatan tersebut, Mensos dan rombongan meninjau lahan yang rencananya akan didirikan hunian untuk pengungsi, tak jauh dari Posko Palomo.[caption id="attachment_485068" align="aligncenter" width="900"] Warga antusias menyambut Menteri Sosial Tri Rismaharini (Foto Humas Kemensos)