Mantan Bomber dan Legenda Manchester United Wayne Rooney Pensiun

Mantan Bomber dan Legenda Manchester United Wayne Rooney Pensiun (Foto Twitter)
Mantan Bomber dan Legenda Manchester United Wayne Rooney Pensiun (Foto Twitter) (Foto : )
Wayne Rooney resmi pensiun. Eks bomber Manchester United itu menyudahi petualangannya sebagai pesepak bola di usia 35 tahun.
Kabar pensiunnya pemain yang berjuluk 'si Anak Bengal' itu pertama kali dibagikan oleh akun Twitter @ pemain MU Marcud Rshford @MarcusRashford.Dalam unggahannya itu, penyerang muda MU tersebut menuliskan kata-kata dengan:
"Untuk salah satu yang terbesar. Itu adalah mimpi yang menjadi kenyataan bermain bersama Anda. Selamat atas karier yang paling luar biasa. ? Selamat Pensiun@Wayne Rooney ♥ ️" https://twitter.com/MarcusRashford/status/1350097857353838592Akun Twitter The Reds Devil kemudian membalas cuitan Rashford tersebut dengan menyebut bahwa Rooney adalah Kapten, pencetak gol dan legenda.https://twitter.com/ManUtd/status/1350094279457320961?ref_src=twsrc%5Etfw%7Ctwcamp%5Etweetembed%7Ctwterm%5E1350094279457320961%7Ctwgr%5E%7Ctwcon%5Es1_&ref_url=https%3A%2F%2Fkumparan.com%2FSemasa menjadi pemain, Rooney sudah mencatatkan 763 penampilan, 313 gol, dan 157 assist. Torehan itu dia bikin di 4 klub berbeda sejak 2002/03.Di level klub, Rooney juga sudah mencatatkan beberapa gelar. Paling nyata tentu 5 gelar Liga Inggris dan 1 Liga Champions serta 1 Europa League.Yang lainnya, ada 4 Carling Cup dan 4 Super Cup Winner, 1 Piala FA dan 1 Piala Dunia Antar Klub, dan 1 Piala Player of The Year bersama Man United.Nama Rooney tak hanya harum di level klub. Pemain kelahiran Liverpool 1985 ini juga mencatatkan tinta emas di Timnas Inggris.Sejak menjalani debut pada 12 Februari 2003, Rooney sudah berbaju Tiga Singa sebanyak 120 kali. Dari catatan tersebut dia telah mencetak 53 gol.Terkini, usai tak lagi menjadi pemain, Rooney sudah menjadi manajer Derby Country yang mentas di Divisi Championship.