Pilot Cathay Pacific Bergaji Rp300 Juta Sebulan Kena PHK Banting Stir Jadi Sopir Bus

pilot cathay 1
pilot cathay 1 (Foto : )
Seorang pilot veteran yang sebelumnya bekerja di
Cathay Dragon milik maskapai Cathay Pasific
telah berhasil beralih karir dengan menjadi sopir bus sementara sebagian besar mantan karyawan maskapai masih berjuang untuk mendapatkan pekerjaan. Earnest Li, yang telah bekerja untuk Cathay Dragon selama hampir 19 tahun, membuat heboh media sosial setelah video Facebook-nya menjadi viral.[caption id="attachment_416863" align="alignnone" width="600"] Pilot Cathay Pacific Bergaji Rp300 Juta Sebulan Kena PHK Banting Stir Jadi Sopir Bus Ernest Li yang kini banting stir jadi sopir bus setelah kena PHK sebagai pilot Cathay Dragon Oktober lalu (Foto: The Standart/Facebook)[/caption]Video yang diunggah Rabu lalu itu dimulai dengan cuplikan Li di dalam kokpit, dan kemudian bergeser ke dia mengendarai Bus Motor Kowloon, bersama foto istri dan putranya yang mengunjunginya di tempat kerja dalam kedua skenario.[caption id="attachment_416864" align="alignnone" width="600"] Pilot Cathay Pacific Bergaji Rp300 Juta Sebulan Kena PHK Banting Stir Jadi Sopir Bus